Video ini menjelaskan bagaimana cara komunikasi yang efektif, baik dan benar dengan runtut, jelas dan mudah diikuti.
Hubungi tim Presenta untuk konsultasi in house training:
Putri Z Hayati
Marketing Manager
👉 0811-188-084
Ketika berkomunikasi, kadang orang berbicara dengan kurang terstruktur, melompat-lompat membingungkan lawan bicara.
Lantas bagaimana cara menggunakan prinsip komunikasi interpersonal yang runtut sehingga lawan bicara mudah memahami apa yang kita sampaikan?
Silakan simak jawabannya dalam video Tips Manajemen Bisnis berikut ini yang disampaikan oleh Muhammad Noer, pendiri dan master trainer Presenta Edu.
Ada 5 tahapan yang harus dilakukan dalam sebuah proses komunikasi bisnis yang runtut, yaitu:
1. Maksud. Sampaikan apa yang menjadi maksud dan tujuan pembicaraan, apakah ingin bertanya atau menyampaikan informasi atau meminta persetujuan misalnya.
2. Konteks. Berikan sebuah konteks yang jelas dari pembicaraan yang kita lakukan agar lawan bicara mengetahui juga konteksnya dengan cepat.
3. Issue. Sampaikan apa yang menjadi issue atau permasalahan inti dari apa yang ingin kita sampaikan.
4. Argumen. Berikan argumen yang mendukung pesan utama yang kita sampaikan.
5. Penutup. Sampaikan sebuah penutup dengan meringkas apa yang Anda sampaikan sekaligus mengakhiri pembicaraan dengan baik.
Jika kita bisa berkomunikasi secara runtut maka pesan kita akan dapat segera ditangkap dan dipahami oleh lawan bicara. Dengan begitu komunikasi antar pribadi menjadi lebih mudah dilakukan.
Subscribe channel Presenta dengan klik link berikut:
https://www.youtube.com/c/PresentaEdu?sub_confirmation=1
Download gratis buku “Essential Skills for New Manager” di sini:
https://presenta.co.id/buku/essential-skills-new-manager/
Presenta adalah lembaga training dan pelatihan terdepan untuk Presentasi, Komunikasi Bisnis dan Manajerial/Leadership.
Didukung instruktur handal dan tim training yang tangguh, Presenta Edu siap membantu perusahaan Anda untuk menghadirkan training terbaik.
Silakan download proposal in house training Presenta Edu di sini:
https://presenta.co.id/download-proposal/
Ingin mengadakan training presentasi online dan tatap muka buat perusahaan/organisasi Anda?
Hubungi tim Presenta Edu di 0811-1880-84 (Putri) untuk kebutuhan training terbaik.
Presenta Edu juga siap memberikan training online terbaik buat perusahaan Anda di masa new normal ini.
Hubungi tim Presenta untuk konsultasi in house training:
Putri Z Hayati
Marketing Manager
0811-1880-84
(021) 4016 1717
#komunikasi
#komunikasiefektif
#komunikasiasertif
Download Buku “Presentasi Memukau”
Buku yang akan membantu Anda menguasai keterampilan penting dalam menyusun, mendesain dan membawakan presentasi dengan efektif dan memukau. GRATIS!
SDY CHANNEL says
Terima kasih coach…
Miresuka says
Terima kasih pak, tipsnya sangat bermanfaat.
Kharis says
Terimakasih, gara gara pandemi saya menjadi kurang terlatih untuk berkomunikasi, jadi saya sering mendapat hambatan bicara yang tidak runtut, Terima kasih penjelasanya sangat jelas..
Servas Nunu says
senang bngat dapat ilmu dngan cara berbicara dnga baik. semoga menjadi berkah yah mas atas kebaikanya…
Fikri Fadhlurrahman says
terdengar simple namun mayoritas orang kurang mampu berkomunikasi dengan efektif
pujianarahayu says
Mantap om.. nak IlKom kesini ga Lo pada :v
Surya Wafa says
Req min cara berbicara dengan baik dan artikulasi yang tepat
Vatrisia Gunadi says
terima kasih
YAPEPAM BERBAGI says
aduh seneng banget deh dapet ilmu seperti ini semoga berkah ya mas..atas kebaikannya
ade firman says
membantu banget nih buat introvert kaya gw
KASOBIE CHANNEL says
Komunikasi yg runut semua terwakili di video ini….mantaps.
Bangun Setyatmoko says
kalau sebelumnya kata katanya diberi kata 'maaf' saya mau menyampaikan informasinya.. itu gimana kak…
Jun Sar says
Bermanfaat sekali
Lina Farida says
Mantap
Nurinah Den says
Luar biasa
Yan Keiya says
Banyak faedah
Terima kasih….
Sudah kulike, subscribe, komen dan sharr
Muri Ahmad says
Runtut atau runut nih?
Drg Harsoyo Harsoyo Sp BM says
Terima kasih atas ilmunya
Hindun Kurniasih says
Sangat bermanfaat dan penyampaian yang singkat jelas dan padat , mudah di pahami… Dalam 5 tahap yang berurutan dalam komunikasi sangat membantu memperbaiki menyampaikan pesan baik pada dosen maupun atasan..
Terimakasih ilmunya pak…
Hindun Kurniasih says
Sangat bermanfaat dan penyampaian yang singkat jelas dan padat , mudah di pahami… Dalam 5 tahap yang berurutan dalam komunikasi sangat membantu memperbaiki menyampaikan pesan baik pada dosen maupun atasan..
Terimakasih ilmunya pak…
Lukas Mete says
jelaskan bagaimana untuk pak pak pak saya ajukan pertanyaan mengembangkan keterampilan dalam berbicara sehingga audiens dapat memahaminya dengan baik!
Yan Keiya says
Makasih bung, siap.support dengan cara subscribe
Mustikafarun Farun says
Nama: okti sasri utami
Kls : X Tkj 4
No absen : 7
Komentar: " Vidio Iki sangat bermanfaat karena membahas tentang tata cara berkomunikasi dengan baik sehingga kita tidak perlu lagi takut tuk bertanya.