Video ini menjelaskan teknik presentasi yang baik dan 3 cara presentasi yang baik di depan audiens yang lebih senior dari Anda. “Bagaimana caranya menghadapi audiens yang jauh lebih senior dibandingkan kita?”. Banyak orang kesulitan ketika mereka berpresentasi di depan audiens yang setara mereka percaya diri, tapi begitu audiensnya lebih senior dan penting mulai menghadapi masalah. […]
Cara Agar Percaya Diri Berbicara di Depan Umum: Komunikasi Non Verbal
Cara agar Public speaking yang baik percaya diri saat berbicara di depan umum bukan hanya mempersiapkan cara berbicara yang baiknya saja. Namun ada juga faktor bahasa tubuh atau komunikasi non verbal, audiens tetap akan melihat penampilan kita secara fisik, mulai dari wajah, tangan, badan sampai kaki kita semua ikut mengirimkan pesan pada audiens. Dalam video […]